Kapulaga merupakan jenis rempah dengan rasa pedas gurih sedikit manis yang digunakan untuk menambah aroma dan rasa pada masakan.
Bumbu dapur ini mengandung antioksidan, magnesium, dan zat besi yang bermanfaat bagikesehatan tubuh.
Mengonsumsi kapulaga secara rutin dapat membantu menurunkan tekanan darah, mengobati masalah pencernaan, dan mencegah kanker.
Anda dapat menambahkan kapulaga untuk membumbui masakan tumis, kari, maupun panggang.
Kapulaga juga dapat memberi aroma segar pada minuman teh atau kopi.